EXCEPTION HANDLING

 Exception adalah kondisi khusus dimana terjadi hal yang tidak sesuai dengan apa yang diinginkan di suatu program. Exception dapat menyebabkan error dan dapat memberhentikan jalannya suatu program. Oleh karena itu, pada bahasa Java ada exception handling untuk mengatasinya. Pada exception handling terdapat beberapa key word untuk menangkap error. yaitu :

Try      :  digunakan saat menjalankan suatu block program dan juga mengenai error yang diproses 
Catch  :   untuk menangkap exception pada block try
Finally : yang akan menunjukkan block program yang akan tetap dijalankan meskipun terdapat error  pada program 
Throw :  untuk melemparkan suatu error yang dibuang pada program secara manual 

Berikut adalah program untuk menangkap  ArithmaticException yang dikarenakan program mencoba membagi sebuah angka dengan nol.

Source Code
JavaExceptionExample.Java



Output


Comments

Popular posts from this blog

JavaFX

TUGAS 3 PBO B APLIKASI PELELANGAN SEDERHANA

Tugas 7 Image Viewer